45 Tone Of Voice Dan 19 Writing Style Chatgpt

Alanotech.com - ChatGPT dan yang serupa dengannya memang software yang sangat canggih.


Dia bisa kita perintah melakukan penulisan apa saja, tapi kalau kita tidak bisa meracik prompt yang tepat, hasilnya 'robot banget' dan kadang 'feelnya nggak dapat'.


Maka, ada dua cara yang bisa kita gunakan demi memaksimalkan hasil output dari chatGPT yaitu gunakan Tone Of Voice dan Writing Style.


Tone of Voice simpelnya adalah warna tulisannya mau seperti apa. Mau warna yang serius, gembira, optimis, santai atau seperti apa.


Sedangkan writing style adalah gaya penulisan. Gaya penulisan informal jelas berbeda dengan gaya penulisan ilmiah yang dipergunakan di kampus. 

Apa saja Ragam 45 Tone Of Voice Itu?

Apa saja sih ragam tone of voice? Saya (Anjrah Ari Susanto) coba kumpulkan dari berbagai sumber.


Beberapa variasi tone of voice yang biasa dipakai untuk memperkaya prompt perintah ke chat gpt diantaranya:

Dalam penerapannya saat kita susun menjadi prompt, bisa mengkombinasikan ragam tone yang ada. 


Misalnya, "Saya membuat video tentang terapi syaraf kejepit menggunakan terapi tradisional brand paz al kasaw. buatlah dengan tone ceria, kreatif, optimis. 10 variasi headline. headline maksimal 6 kata".


Maka hasilnya kurang lebih seperti ini:


Tentu, berikut adalah 10 variasi headline dengan tone ceria, kreatif, dan optimis untuk video TikTok mengenai terapi syaraf kejepit menggunakan terapi tradisional brand Paz Al Kasaw:

  1. "Bebas dari Rasa Tersiksa! Terapi Syaraf Kejepit dengan Paz Al Kasaw"
  2. "Say Goodbye kepada Rasa Tidak Nyaman! Terapi Tradisional Paz Al Kasaw Solusinya"
  3. "Tetap Aktif dan Sehat dengan Terapi Syaraf Kejepit ala Paz Al Kasaw!"
  4. "Hidup Bebas dari Nyeri! Rasakan Manfaat Terapi Tradisional Paz Al Kasaw"
  5. "Bergerak Tanpa Batasan! Temukan Kelegaan dengan Terapi Syaraf Kejepit Paz Al Kasaw"
  6. "Dapatkan Kenyamanan dengan Terapi Tradisional Paz Al Kasaw untuk Syaraf Kejepit"
  7. "Jadilah Versi Terbaikmu! Temukan Solusi Terapi Syaraf Kejepit dengan Paz Al Kasaw"
  8. "Bersiaplah untuk Melepaskan Rasa Tidak Nyaman! Terapi Tradisional Paz Al Kasaw Jawabannya"
  9. "Taklukkan Rasa Sakit dengan Terapi Syaraf Kejepit Paz Al Kasaw yang Membahagiakan!"
  10. "Bangkit dari Rasa Tersiksa! Dapatkan Kelegaan dengan Terapi Tradisional Paz Al Kasaw"

Demikian luar biasa ya hasilnya, bisa diperhatikan hasil chat GPT di atas cukup bervariasi.

19 Writing Style Apa saja?

Kita harus menyampaikan informasi sesuai kebutuhan audience termasuk gaya penulisannya.


Katakanlah anda diminta menulis skripsi, maka mau tidak mau harus menggunakan gaya penulisan yang akademik.


Beda ketika anda menulis untuk kebutuhan jurnalistik yang akan cenderung mengabaikan bahasa akademik namun fokus ke bahasa yang informatif.


Detail mengenai writing style apa saja, langsung saja simak dalam penjelasan berikut:

Cara implementasinya bagaimana? Ya masukkan saja ke dalam prompt perintahmu ke chat GPT. Tambahin istilah writing stylenya seperti apa. 


Semoga cukup jelas dan menginspirasi ya. Nantikan sharing lainnya dari saya berikutnya Insya Allah.


Anjrah Ari Susanto